Supaya sobat tidak repot-repot copy paste artikel sobat ke facebook, sediakanlah tombol Share to Facebook di setiap artikel blog sobat. Caranya sebagai berikut
1. Masuk ke Dasboard lalu klik Blog sobat
2. Pilih ke Template
3. Lalu pilih Edit HTML dan pilih lanjutkan
4. Jangan lupa centang Expand Template Widget
5. Cari kode berikut
1. Masuk ke Dasboard lalu klik Blog sobat
2. Pilih ke Template
3. Lalu pilih Edit HTML dan pilih lanjutkan
4. Jangan lupa centang Expand Template Widget
5. Cari kode berikut
<b:if cond='data:top.showAuthor'>
Gambar 1.1 Kode yang di temukan
6. Letakan kode dibawah ini tepat diatas kode yang tadi<b:if cond='data:post.url'><a expr:href='"http://www.facebook.com/share.php?u=" + data:post.url'><img alt='http://tutorialseo-blog.blogspot.com/' border='0' src='http://b.static.ak.fbcdn.net/images/share/facebook_share_icon.gif?8:26981'/></a>
</b:if>
<br/>
Gambar 1.2. Menyisipkan kode
9. Simpan
Untuk yang kalimat simpannya tidak terlihat, hilangkan dulu kotak pencariannya
Hasil akhirnya akan seperti di bawah ini, atau kalau mau lihat hasilnya secara langsung klik di sini
Gambar 1.3. Hasil akhir ikon facebook di akhir artikel
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori aksesoris blog
dengan judul Memasang Tombol Share to Facebook Pada Blog. Jika kamu suka, janganlike dan bagikan keteman-temanmu ya... By : Tutorial Blogger
Ditulis oleh:
Andreano Calvin - Senin, 26 Maret 2012
Belum ada komentar untuk "Memasang Tombol Share to Facebook Pada Blog"
Posting Komentar
Silakan berkomentar jika ada script yang RUSAK aatau kurang dipahami
TERIMA KASIH